Pengabdian untuk Rakyat, Babinsa Sebawi Bantu Petani Turun ke Sawah
Jumat, 11-06-2021 - 11:03:30 WIB
Babinsa Sebawi Sambas turun ke sawah
TERKAIT:
   
 

BNEWS - Babinsa Sebawi Koramil 01, Kodim 1208/Sambas, Sertu Subani, melakukan pendampingan kegiatan ketahanan pangan dengan ikut turun ke sawah, membersihkan rumput bersama Kelompok Tani Karya Baru Dusun Maksari, Desa Sebawi, Kec. Sebawi, Kabupaten Sambas, Kamis (10/6/2021).

“Kami membantu petani membersihkan rumput yang menganggu tanaman padi di lahan milik Kelompok Tani Desa Sebawi," kata
Sertu Subani.

Sementara Wahid, anggota kelompok tani mengatakan, dengan adanya Babinsa turun ke sawah untuk pendampingan petani, membuat petani semangat. Dengan begitu diharapkan tanaman padi tumbuh subur dan hasil yang akan didapat petani bisa melimpah.

Menurut Wahid, turunnya Babinsa membantu mereka, kendala di lapangan bisa didiskusikan dan dicarikan jalan keluarnya

“Hal ini juga tidak lepas dari bantuan pengawasan (Apkowil) dalam hal ini Babinsa dan PPL, karena dengan adanya pendamping Babinsa, maka segala kendala yang ada dilapangan bisa secara bersama terpecahkan,” katanya.**/ara




 
Berita Lainnya :
  • Pengabdian untuk Rakyat, Babinsa Sebawi Bantu Petani Turun ke Sawah
  •  
    Komentar Anda :

     
    PILIHAN +
    #1 BNPT: Mengubah Pancasila Berarti Membubarkan Bangsa Indonesia
    #2 Let's Graze with Cows at Padang Mangateh
    #3 JualBuy.com, Startup Asli Anak Riau Resmi Diluncurkan
    #4 Airlangga Hartanto Serahkan SK Pada Adi Sukemi untuk Maju di Pilkada Pelalawan
    #5 Polda Riau Selidiki Uang BLT Covid-19 yang Diselewengkan
     

     

    Quick Links

     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     

    Kanal

     
    + Nasional
    + Politik
    + Ekonomi
    + Daerah
    + Hukrim
     
     

     

     
    + Internasional
    + Lifestyle
    + Indeks Berita
     
     
    © 2020 berkabarnews.com, all rights reserved