Mampu Menjaga Ketahanan Pangan, Rumah Tani Apresiasi Kementan RI
Jumat, 19-03-2021 - 10:15:08 WIB
TERKAIT:
   
 

JAKARTA - Pengurus Kelompok Pemuda Pertanian Rumah Tani, melakukan silaturahmi dengan Kementerian Pertanian (Kementan) RI, meminta saran dan masukan dalam memajukan dan meningkatkan semangat pemuda di bidang Pertanian.

Rombongan Rumah Tani diterima Sesditjen Tanaman Pangan, Bambang Pamuji, di gedung Ditjen Tanaman Pangan, Kamis (18/03/2021).

Founder Rumah Tani Egi Hendrawan
menyampaikan, Rumah Tani mengapresiasi Kementan dalam menjaga ketahanan pangan ditengah Pandemi Covid-19.

'Kami mendukung program petani milenial dan semoga dapat lebih berkembang dan maju," kata Egi.

Jika dibanding sektor lain, menurut Egi, sektor pertanian dapat menjadi penyelamat bagi pembangunan nasional.

Senentara Sesditjen Tanaman Pangan, Bambang Pamuji, memberi motivasi untuk Petani Milenial Rumah Tani.

"Tetap semangat untuk Rumah Tani, meskipun menghadapi berbagai macam kesulitan tetap harus selalu semangat dalam memproduksi pertanian demi kemajuan Indonesia," katanya.**/ril




 
Berita Lainnya :
  • Mampu Menjaga Ketahanan Pangan, Rumah Tani Apresiasi Kementan RI
  •  
    Komentar Anda :

     
    PILIHAN +
    #1 BNPT: Mengubah Pancasila Berarti Membubarkan Bangsa Indonesia
    #2 Let's Graze with Cows at Padang Mangateh
    #3 JualBuy.com, Startup Asli Anak Riau Resmi Diluncurkan
    #4 Airlangga Hartanto Serahkan SK Pada Adi Sukemi untuk Maju di Pilkada Pelalawan
    #5 Polda Riau Selidiki Uang BLT Covid-19 yang Diselewengkan
     

     

    Quick Links

     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     

    Kanal

     
    + Nasional
    + Politik
    + Ekonomi
    + Daerah
    + Hukrim
     
     

     

     
    + Internasional
    + Lifestyle
    + Indeks Berita
     
     
    © 2020 berkabarnews.com, all rights reserved